Prediksi Burnley Vs Manchester City 4 Februari 2021 akan menjadi ulasan terbaru dari Liga Ingris. Pertandingan Burnley Vs Manchester City di jadwalkan akan berlangsung pada hari Kamis 4 Februari 2021 Pukul 01.00 WIB bertempat di Turf Moor Stadium
Burnley memiliki catatan pertandingan yang cukup baik di lima pertandingan terakhirnya dengan berhasil meraih 3 kemenangan dan 2 kali menelan kekalahan. Pada pertandingan terakhir Burnley menyerah 2-0 atas Chelsea.
saat ini Burnley sedang berjuang keras agar bisa terhindar dari zona degradasi. Berada di posisi ke-16 klasemen sementara Burnley tentu akan bermain habis-habisan agar bisa meraih kemenangan pada laga kali ini.
Bermain di kandang tentu Burnley tidak ingin mengecewakan pendukungnya. Untuk itu mereka akan bermain dengan gaya menyerang penuh. Namun nampaknya cukup sulut bagi Burnley untuk bisa meraih kemenangan.
Manchester City yang dengan dalam kepercaya dirian penuh setelah meraih 5 kemenangan secara beruntun di lima pertandingan terakhirnya tentu sudah sangat siap menghadapi Burnley.
Masih berada di puncak klasemen sementara liga inggris tentu membuat mereka tidak jumawa, Pasalnya posisi mereka masi di bayang-bayangi Manchester United.
menghadapi Burnley tentu bukan perkara yang sulit bagi City, Jika di lihat dari catatan pertemuan Manchester City selalu meraih kemenangan saat berhadapan dengan Burnley.
Head To Head Burnley Vs Manchester City:
28/11/2020 Manchester City 5-0 Burnley
30/09/2020 Burnley 0-3 Manchester City
22/06/2020 Manchester City 5-0 Burnley
03/12/2019 Burnley 1-4 Manchester City
28/04/2019 Burnley 0-1 Manchester City
Lima Pertandingan Terakhir Burnley:
31/01/2021 Chelsea 2-0 Burnley
27/01/2021 Burnley 3-2 Aston Villa
24/01/2021 Fulham 0-3 Burnley
21/01/2021 Liverpool 0-1 Burnley
16/01/2021 West Ham United 1-0 Burnley
Lima Pertandingan Terakhir Manchester City:
31/01/2021 Manchester City 1-0 Sheffield United
26/01/2021 West Bromwic 0-5 Manchester City
23/01/2021 Cheltenham 1-3 Manchester City
20/01/2021 Manchester City 2-0 Aston Villa
17/01/2021 Manchester City 4-0 Crystal Palace
Starting Line-UP Pemain Burnley Vs Manchester City:
Burnley (4-4-2): Pope; Pieters, Mee, Tarkowski, Lowton; McNeil, Brownhill, Westwood, Brady; Wood, Barnes.
City (4-2-3-1): Ederson; Cancelo, Dias, Stones, Walker; Gundogan, Rodri; Foden, De Bruyne, Mahrez; Gabriel Jesus.